Kamis, 20 Oktober 2011

Pengertian Domain



Untuk membuat website ada 3 bagian utama yang perlu dipahami yaitu:

1. Domain

2. Hosting

3. Software Website

Domain adalah nama atau alamat dari sebuah website. Di Internet, setiap orang harus mengetikkan sebuah nama domain untuk bisa membuka dan membaca isi dari sebuah website.Dalam hal ini, peranan pemilihan nama domain cukup penting untuk membedakan website Anda dengan website orang lain.

Domain ini terdiri dari nama domain dan extension. Contoh bengkelbangun.com, bengkelbangun adalah nama domain dan .com adalah extensionnya. Extension biasanya mewakili untuk kategori tertentu seperti .com untuk keperlukan komersial, .net untuk keperluan jaringan, .org untuk keperluan website nonkomersial, dan lain lainnya.

Extension bermacam-macam, bisa berupa TLD (Top Level Domain) seperti .com, .net, .org atau ada juga yang berupa cTLD (country Top Level Domain) seperti .co.id, .co.cc dimana id mewakili domain negera Indonesia.

Untuk memilih nama domain bisa menggunakan website yang menyediakan jasa registrasi nama domain atau dengan menggunakan software domain tools untuk membantu memilih nama domain untuk website Anda.

Bila mengunakan website yang menyediakan jasa registrasi nama domain, contohnya http:/ /www.jagoanhosting.com/, tinggal masukkan nama domain dan extension yang dipilih dan disukai untuk mengecek apakah masih tersedia atau tidak. Bila masih tersedia, Anda bisa melakukan registrasi nama domain tersebut.

Usahakan untuk memilih nama domain dengan extension .com karena lebih umum dan lebih banyak dikenal orang. Registrasi domain ini akan dilakukan pertahun, setahun sekali Anda harus membayar biaya registrasi domain tersebut bila Anda ingin tetap memiliki dan menggunakannya.

Dan bila Anda tidak melakukan perpanjangan registrasi untuk tahun berikutnya, maka setelah domain Anda expired, domain tersebut akan terbuka kembali untuk umum sehingga orang lain bisa mendaftarkan dan menggunakannya.



24 komentar:

  1. Belum punya domain sendiri ..masih asyik yang gratisan sob...Makasih atas infonya.Menambah pengetahuan kembali nih infonya

    BalasHapus
  2. Kunjungan silaturahmi pagi sahabat di sini..Terima kasih telah banyak berbagi hal yang bermanfaat sahabat

    BalasHapus
  3. Pagi di bo\log sahabat,dapat satu tambahan ilmu lagi.Makasih ya sob.Ane jadi tahu perbedaan,Domain,Hosting dan Software Website.Selamat beraktifitas,tetap happy blogging ajah.

    BalasHapus
  4. Ralat sob: Maaf ane buru-buru ada tamu jadi salah ngetik,bo\log=blog,hehehe.Makasih ya.

    BalasHapus
  5. nice post gan, jadi tambah ilmu lagi nih thank ya sob

    BalasHapus
  6. Alhamdulilah Senin siang ini koneksi internetku lancar sahabatku,apa kabar? selamat beraktifitas sukses selalu menyertaimu.Makasih kunjungannya,happy blogging.

    BalasHapus
  7. terimakasih sudah berbagi info kawan :)
    selamat merayakan Idul Adha

    BalasHapus
  8. kalo dalam dunia ofline mungkin domain sama halnya seperti alamat toko atau alamat rumah ya sob

    BalasHapus
  9. domain bisa menjadikan identitas sang pemiliknya,, n makasih infonya sob,,,

    BalasHapus
  10. Thank you for sharing this information to us... Keep coming..

    BalasHapus
  11. hadir lagi menyapa sahabat :)
    semoga sehat bahagia selalu dalam lindungan ALLAH SANG KHALIQ :)

    BalasHapus
  12. berarti musti diperpanjang trs ya...

    BalasHapus
  13. suatu kehormatan jg untk saya bisa berkomentar di blog ini, dan akan akan menjadi kehormatan besar pula bagi saya jika anda berkenan untuk berkomentar di beberapa artikel diblog saya.
    Artikel anda sangat bermanfaat untuk saya, thank's.. namun ada yg harus sy tanyakan,, dimanakah saya bisa mendapatkan pembelian domain yang bagus dan aman...? mohon ditanggapi...

    jika berkenan sy mengundang anda berkunjung ke blog saya...
    Technology is Informatica

    BalasHapus
  14. alhamdulillah dikasih domain

    BalasHapus
  15. mantap gan informasinya... ane masih belum ngerti sama sub domain gimana ya.. atau kaya www.domain.com bisa tambah jadi blog.domain.com

    kalo berkenan berkunjung ke tempat ane gan..hehe informasi dan traveling

    BalasHapus
  16. Penjelasannya sangat lengkap sekali dan bermanfaat banget.

    BalasHapus
  17. NAGAQQ | AGEN BANDARQ | BANDARQ ONLINE | ADUQ ONLINE | DOMINOQQ TERBAIK

    Yang Merupakan Agen Bandarq, Domino 99, Dan Bandar Poker Online Terpercaya di asia hadir untuk anda semua dengan permainan permainan menarik dan bonus menarik untuk anda semua

    Bonus yang diberikan NagaQQ :
    * Bonus rollingan 0.5%,setiap senin di bagikannya
    * Bonus Refferal 10% + 10%,seumur hidup
    * Bonus Jackpot, yang dapat anda dapatkan dengan mudah

    * Minimal Depo 15.000
    * Minimal WD 20.000

    Memegang Gelar atau title sebagai AGEN BANDARQ Terbaik di masanya

    Games Yang di Hadirkan NagaQQ :
    * Poker Online
    * BandarQ
    * Domino99
    * Bandar Poker
    * Bandar66(NEW GAMES)

    Dengan Link alternatif resmi :
    - http://www.nagaqiuqiu.com/
    - http://www.nagaqiuqiu.info/
    - http://www.nagaqiuqiu.org/
    - http://www.nagaqiuqiu.net/

    Info Lebih lanjut Kunjungi :
    Website : NAGAQQ
    WHATSAPP : +855967014811
    Line : Cs_nagaQQ

    BACA JUGA BLOGSPORT KAMI YANG LAIN:
    https://dragonqq99.blogspot.com/
    https://nagaqqone.blogspot.com/
    https://winnernagaqq.blogspot.com//


    BalasHapus
  18. Lagarde added that she was not too concerned about rising debt levels, saying there would not be a new euro crisis. She highlighted the importance of liquidity and said what the debt is spent on is what will be important.
    https://www.betting33.com

    BalasHapus
  19. "The ECB's mission is to first of all be the custodian of this phenomenal asset that we have in common, the euro, our currency," Lagarde said at a European Parliament youth event.
    https://www.syy577.com

    BalasHapus
  20. Mothers in the UK are more likely than fathers to have quit or lost their job, or to have been furloughed, since the start of a government lockdown designed to stop the spread of coronavirus, a study from the Institute for Fiscal Studies (IFS) has found.
    https://www.dok222.com

    BalasHapus
  21. "Mothers are one-and-a-half times more likely than fathers to have either lost their job or quit since the lockdown began," the study states.
    https://www.ccclub700.com

    BalasHapus
  22. www.omgka.com
    www.omgka.com/theking
    www.omgka.com/sands
    www.omgka.com/first
    www.omgka.com/yes
    www.omgka.com/super
    www.omgka.com/gatsby
    www.omgka.com/33
    www.omgka.com/world
    www.omgka.com/merit

    BalasHapus

Suatu kehormatan bagi Kebarongan jika anda mau meninggalkan komentar. Tanpa Moderasi, maupun Verifikasi untuk kenyamanan anda menyampaikan komentar baik kritikan, usulan, saran, maupun pujian.